Manajemen Limbah oleh Universitas Reading (Future Learn)
kelas ini dilaksanakan selama 3 minggu oleh Universitas Reading di Inggris dan RethinkResource dan ditawarkan di platform Future Learn. Simona Grasso, Eva Schlosser, Fabienne Thoni, dan Natalia Mansilla adalah beberapa mentor mentor yang keren di kelas ini. Minggu 1 ekonomi sirkular tahun 2011, FAO memperkirakan 1/3 makanan yang dihasilkan untuk konsumsi masyarakat terbuang atau disiasiakan yang setara dengan 1.3 M ton per tahun. tahun 2019, FAO memperkirakan dua hal, yakni index sisa bahan pangan (food loss index) dan index sampah makanan (food waste index). apa bedanya food loss dan food waste? food loss adalah sisa yang dihasilkan dari bahan pangan yang tidak digunakan sedangkan food waste adalah sampah yang dihasilkan dari makanan yang siap dikonsumsi dan tidak habis. mencatat makanan yang terbuang jenis makanan yang dibuang;: nasi alasan dibuang: keras, kerak nasi tempat pembuangan: tempat sampah tahapan waste recovery: preventing food waste at source, prevention food for peo...